Jaman ini, nyaris tidak ada manusia yg tidak tahu apa itu pisau (atau belati). Pisau adalah salah satu alat bantu penting yang membuat manusia bisa berkembang turun temurun selama sekian abad. Pisau bagus serta tajam dipakai untuk berburu, lalu kemudian dipakai didapur untuk mengolah masakan sekeluarga. Pisau besi adalah salah satu penemuan penting manusia yg membuat kita survive melewati pusaran jaman.
Jadi, tidak terbantahkan, pisau adalah satu alat yg dipakai oleh semua manusia, baik perempuan atau pria. Dirumah, dikebun, dihutan, dimana saja. Tapi, sekian lama kita memakai pisau, tahukah bahwa pisau mempunyai anatomi khusus yg membedakan satu dengan lainnya, dan juga anatomi inilah yg kerap diperhitungkan ketika menaksir sebilah pisau dietalase toko dan estetika keindahan bentuknya? Tentu tidak semua paham hal itu. Banyak yg beranggapan bahwa sebilah belati sama saja satu dengan lainnya. Anggapan ini salah, karena fungsinya berbeda beda maka akan membuat pula perbedaan mencolok dari anatomi pisau tsb . *** hsgautama.blogspot.com
http://hsgautama.blogspot.com/search/label/A-SALE
No comments:
Post a Comment
PERHATIAN :::::::::::
* Komentar DI MODERASI oleh admin dengan persetujuan.
* Komentar HANYA soal isi blog ini saja. Promo dilarang disini, maaf.
* Jika kalian penipu online, fake onlineshop jangan harap bisa posting disini. Blog ini tidak dipakai buat numpang aksi penipuan oleh pihak lain. Carilah makan halal sana dan jangan menipu.
* NO offensive item, NO haters gak jelas, NO kekerasan, NO SARA, NO Sex item whatsoeva, NO Judi online, NO drugs, NO Alcohol, NO praktek dukun mistik dan pesugihan.